Dokter Zaidul Akbar, Ingatkan Jangan Coba-coba Lihat Hp di Waktu ini

Redaksi Nolesa

Kamis, 20 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Inspirasi, NOLESA.com — Banyaknya fasilitas elektronik tidak hanya bermanfaat untuk mempermudah segala aktivitas kehidupan manusia.

Adakalanya semua fasilitas itu mendatangkan sebuah masalah. Semisal Handphone (Hp).

Kalaupun kehadiran Hp untuk mempermudah dan mempercepat manusia berkomunikasi dengan sesamanya, disisi lain barang tersebut mendatangkan dampak buruk bagi pemilik atau penggunanya.

Menurut dokter Zaidul Akbar dari sudut pandang ilmu kesehatan salah satu efek negatif dari Hp terutama cahaya yang dipancarkan dari layarnya yakni bisa membuat seseorang menderita penyakit insomnia. Penyakit sulit nyeyak tidur.

Baca Juga :  Cerita Pengrajin Blangkon, Yang Sempat Vakum dan Kini Bangkit Kembali

“Makanya kalau bangun tidur jangan langsung lihat Hp, tetapi lihatlah cahaya matahari atau alama, ” kata Zaidul Akbar dalam chanel youtube dr. Zaidul Akabr.

Baca Juga :  Agar Tenang Apabila Kamu Disakiti, Hj Mimin Slamet Junaidi: Ingatlah Tiga Hal

Karena, sebut Zaidul Akbar cahaya itu sendiri bermanfaat untuk semua mahluk.

“Cahaya itu memberikan kekuatan cahaya seperti nutrisi,” katanya.


Penulis : Wail Arifqi

Editor : Ahmad Farisi

Berita Terkait

Pengalaman Hobi Jadi Motivasi Profesi
3 Manfaat Buah Apel untuk Kesehatan Miss V
Inner Beauty: Kecantikan yang Abadi
Inilah Manfaat Daun Kemangi, Nomor 3 Sangat Cocok Jelang Musim Hujan
Fenomena “Teman tapi Menikah”: Beneran Jodoh, FOMO, atau Last Option?
Memasuki Musim Hujan, Konsumsi 3 Buah Ini untuk Menjaga Kekebalan Tubuh
Mengingatkan, Ini Sejarah Singkat Lahirnya Sumpah Pemuda
Langkah Kecil untuk Mimpi Besar: Kisah Inspiratif Pasangan F. Haris Oktaviano dan Lorensa Advenia Berdayakan Pekerja dan Peserta Didik

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:26 WIB

Pengalaman Hobi Jadi Motivasi Profesi

Kamis, 16 Januari 2025 - 02:06 WIB

3 Manfaat Buah Apel untuk Kesehatan Miss V

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:20 WIB

Inner Beauty: Kecantikan yang Abadi

Selasa, 12 November 2024 - 03:07 WIB

Inilah Manfaat Daun Kemangi, Nomor 3 Sangat Cocok Jelang Musim Hujan

Senin, 11 November 2024 - 21:00 WIB

Fenomena “Teman tapi Menikah”: Beneran Jodoh, FOMO, atau Last Option?

Berita Terbaru

Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman (Foto: ip/nolesa.com)

Nasional

Pemerintah Jamin Harga Beras Stabil Hingga Ramadan 1446 H

Selasa, 4 Feb 2025 - 22:03 WIB

Nelly Farraniyah (Foto: dokumen pribadi untuk nolesa.com)

Sosok

Pengalaman Hobi Jadi Motivasi Profesi

Selasa, 4 Feb 2025 - 18:26 WIB