10 Amalan pada 10 Muharram Menurut Habib Mustofa Al-Hinduan

Redaksi Nolesa

Selasa, 25 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mimbar, NOLESA.com – Pada 10 Muharram terdapat banyak keutamaan. Maka disunahkan bagi umat Islam untuk mengamalkan ibadah tertentu atau amalan khusus.

Adapun waktunya, kalau merujuk pada tahun baru Islam yang jatuh pada Rabu, 19 Juli 2023, maka, 10 Muharram 1445 H, jatuh pada hari Jumat, 28 Juli 2023.

Baca Juga :  Dosen: Cita-cita yang Menjulang dengan Kemampuan Pas-pasan

Dikutip dari Youtube Santrian, Selasa 25 Juli 2023, Habib Mustofa Al-Hinduan menyebutkan terdapat 10 amalan khusus pada 10 Muharram atau 10 Asyura.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada malam 10 asyuro itu umat Islam disunahkan mengamalkan 10 amalan. Namun demikian, kata Habib Mustofa sebagian ulama ada menyebutkan amalan yang disunahkan itu berjumlah 12.

Baca Juga :  Jurnalisme Sehat untuk Keutuhan Bangsa

Berikut 10 amalan pada 10 Muharram menurut Habin Mustofa Al-Hinduan :

1. Sholat sunnah mutlak

2. Puasa pada tanggal 9 sampai dengan 10 Muharram

3. Memakai celak mata

4. Mandi dan diniatkan untuk menghormati asyuro

Baca Juga :  Volksraad: Parlemen Hindia Belanda yang Oleh H. Agus Salim Disebut sebagai “Komidi Omong”

5. Menyambung silaturahim

6. Sedekah

7. Mengusap kepala anak yatim

8. Berziarah kepada orang alim

9. Menyambangi atau menjenguk orang sakit

10. Memberi belanja lebih kepada istri

“Ini penting, karena ini bekal untuk satu tahun,” dawuh Habin Mustofa Al-Hinduan dalam video tersebut.


Penulis : redaksi

Berita Terkait

Isra Mikraj Sebuah Perjalanan Spiritual yang Hanya Bisa Dipercaya oleh Orang yang Beriman
Akhir dari Presidensial Threshold
Catatan Pengujung Tahun 2024
Isu Politisasi Hukum dan Marwah Penegakan Hukum Kita
Kritik Adalah Harga Diri Kita
Membaca Manuver Mas Wapres
Tahan! Jaga Diri dari Sembarangan Menuduh dan Menyebarkannya
Serba-serbi Guru

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 08:23 WIB

Isra Mikraj Sebuah Perjalanan Spiritual yang Hanya Bisa Dipercaya oleh Orang yang Beriman

Selasa, 7 Januari 2025 - 05:10 WIB

Akhir dari Presidensial Threshold

Selasa, 31 Desember 2024 - 15:44 WIB

Catatan Pengujung Tahun 2024

Senin, 30 Desember 2024 - 20:43 WIB

Isu Politisasi Hukum dan Marwah Penegakan Hukum Kita

Kamis, 26 Desember 2024 - 16:00 WIB

Kritik Adalah Harga Diri Kita

Berita Terbaru

Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman (Foto: ip/nolesa.com)

Nasional

Pemerintah Jamin Harga Beras Stabil Hingga Ramadan 1446 H

Selasa, 4 Feb 2025 - 22:03 WIB

Nelly Farraniyah (Foto: dokumen pribadi untuk nolesa.com)

Sosok

Pengalaman Hobi Jadi Motivasi Profesi

Selasa, 4 Feb 2025 - 18:26 WIB

Nadia Yasmin Dini (Foto: dokumen pribadi untuk nolesa.com)

Cerpen

Patah Hati

Selasa, 4 Feb 2025 - 08:09 WIB