Empat Prioritas Tahun 2023

Redaksi Nolesa

Selasa, 31 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, NOLESA.com — Untuk tahun 2023, Bupati Sumenep Achmad Fauzi sudah menentukan program skala prioritas. Sedikitnya ada empat yang ditargetkan tuntas dan maksimal dalam realisasinya.

Empat skala prioritas yang menjadi fokus Bupati Achmad Fauzi selama 2023 kali ini diantaranya ; penguatan Sumber Daya Manusia (SDM), sektor ekonomi, digitalisasi dan kesehatan masyarakat.

Baca Juga :  Bupati Fauzi Dukung Legalisasi Aset

Langkah tersebut diambil politisi PDI Perjuangan itu untuk mengantisipasi ketidak pastian. Karena berdasarkan analisis dari sejumlah pakar ekonomi, di tahun 2023 kali ini akan menjadi tahun yang penuh dengan ketidak pastian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari empat poin yang menjadi target utama Pemkab Sumenep diharapkan kabupaten ujung timur Pulau Madura ini mampu menghadapi segala kemungkinan terburuk yang bakal terjadi.

Baca Juga :  Sebanyak 2.713 Pasukan TNI-Polri Disiagakan untuk Pilkades Serentak di Sumenep

“Inilah yang membuat kami, akhirnya membentuk skema-skema penguatan,” kata Bupati Sumenep yang belakangan ini akrab didapa Cak Fauzi.

Selain dari pada itu, suami Nia Kurnia itu mengingatkan empat hal tersebut tidak boleh keluar dari dana Corporate Social Responsibility (CSR), yang telah menjadi kewajiban formal, bagi perusahaan Migas yang beroperasi di Sumenep.

Baca Juga :  Hari Batik Nasional, Ketua DPRD Sumenep Dorong Eksekutif Berdayakan Pembatik

“Empat hal ini tidak boleh keluar dari dana CSR yang akan dicreate, untuk dibreakdown menjadi program-program kepada masyarakat yang ada di Sumenep,” tegas Cak Fauzi yang kini digadang-gadang masuk bursa Cagub Jatim itu.


Penulis : Rusydiyono

Editor : Ahmad Farisi

Berita Terkait

Bupati Lukman Salurkan 5 Jenis Bantuan Baznas Bangkalan
Puan Soroti Lonjakan Kematian PMI akibat Penipuan Daring, Desak Penguatan Perlindungan
Untuk Pamekasan Lebih Baik, Bupati Minta Masukan Tokoh
BPS Pastikan Data Nasional Akurat dan Sesuai Standar Internasional
Apresiasi Bunda Nia kepada Muslimat NU Sumenep
Muslimat NU Sumenep Gelar Halalbihalal dan Peringati Harlah ke-79
Fraksi PKB Sumenep Ajukan 23 Usulan Pada Rapat Paripurna
Hanafi Isyaratkan Dukungan Bersyarat untuk Pembentukan Pansus BSPS di Sumenep

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 08:48 WIB

Bupati Lukman Salurkan 5 Jenis Bantuan Baznas Bangkalan

Rabu, 30 April 2025 - 08:24 WIB

Puan Soroti Lonjakan Kematian PMI akibat Penipuan Daring, Desak Penguatan Perlindungan

Selasa, 29 April 2025 - 08:38 WIB

Untuk Pamekasan Lebih Baik, Bupati Minta Masukan Tokoh

Selasa, 29 April 2025 - 08:25 WIB

BPS Pastikan Data Nasional Akurat dan Sesuai Standar Internasional

Senin, 28 April 2025 - 14:15 WIB

Apresiasi Bunda Nia kepada Muslimat NU Sumenep

Berita Terbaru

Tirani Biru dan Isinya yang Terbelenggu (ilustrasi pixabay)

Cerpen

Tirani Biru dan Isinya yang Terbelenggu

Rabu, 30 Apr 2025 - 09:14 WIB

Bupati Lukman Salurkan 5 Jenis Bantuan Baznas Bangkalan, Selasa, 29/4/2025 (Foto: ist/nolesa.com)

Daerah

Bupati Lukman Salurkan 5 Jenis Bantuan Baznas Bangkalan

Rabu, 30 Apr 2025 - 08:48 WIB

Puisi-puisi Achmed Sayfi Arfin Fachrillah

Puisi

Puisi-puisi Achmed Sayfi Arfin Fachrillah

Selasa, 29 Apr 2025 - 15:58 WIB

Dyah Ayufitria Riskaputri Nandayanti untuk NOLESA.COM

Opini

Berani Bicara: Tanda Kuat Atau Malah Lemah?

Selasa, 29 Apr 2025 - 15:31 WIB