Melalui BAZNAS Sumenep, BPRS Bhakti Sumekar Kirim Bantuan Kemanusiaan untuk Palestina Sebesar Rp 20 Juta

Redaksi Nolesa

Senin, 20 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, NOLESA.com – Dukungan untuk Palestina terus berlanjut. Kini dukungan itu datangnya dari Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Bhakti Sumekar Kabupaten Sumenep.

Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kabupaten Sumenep, BPRS Bhakti Sumekar menyerahkan bantuan kemanusiaan sebesar Rp 20 juta untuk Palestina.

Uang senilai Rp 20 juta tersebut bantuan BPRS Bhakti Sumekar untuk Palestina ini disalurkan melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Sumenep.

Penyerahan bantuan kepada pihak BAZNAS Sumenep bertempat di Gedung Fathonah Center, Senin 20 November 2023.

Direktur Utama BPRS Bhakti Sumekar Hairil Fajar menjelaskan, bantuan kemanusiaan untuk Palestina tersebut berasal dari sumbangan jajaran direksi dan seluruh karyawan PT BPRS Bhakti Sumekar.

Baca Juga :  Haji Herman Dorong Pemuda Kreatif dan Memiliki Nalar Kritis

Dirut Fajar juga menyampaikan, penggalangan dana bantuan kemanusiaan untuk Palestina sekitar seminggu mulai pekan lalu.

“Sumbangan karyawan dan pengurus berjumlah Rp 20 juta, kami salurkan melalui Baznas Sumenep,” jelas Dirut Fajar.

Baca Juga :  Khotmil Quran dan Doa Bersama Cara Pemkab Sumenep Sambut Tahun Baru Islam

Di tempat yang sama, Ketua Baznas Sumenep Sukri mengaku berterimakasih kepada BPRS Bhakti Sumekar yang telah meyalurkan donasinya untuk Palestina melalui Baznas Sumenep.

“Ini kolaborasi yang tepat, bagaimanapun saudara-saudara kita di Palestina sangat membutuhkan kepedulian kita,” kata Sukri.


Penulis : Rusydiyono

Editor : Ahmad Farisi

Berita Terkait

MA Nasy-Mut Candi Cetak Penulis Melalui Mimbar Akademik
Pastikan Pelayanan Kesehatan Maksimal, Mulyadi Pimpin Komisi IV DPRD Sumenep Sidak Puskesmas
Atas Perintah Bupati Fauzi, Sekda Edy Tinjau Dapur Makan Gratis Program Presiden Prabowo
Ngopeni Sumenep Menjadi Motivasi Peningkatan Layanan Kesehatan RSUD dr. Moh. Anwar di Tahun 2025
Perintah Bupati Sumenep di Tahun 2025
Kabag Prokopim: Terimakasih Mendukung Sumenep Raih Banyak Prestasi Selama 2024
Bupati Sumenep Beri Penghargaan Pegiat Medesos Edukatif
DKUPP Sumenep Targetkan Semua Pelaku UKM Bisa Menikmati Program SHAT

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 20:59 WIB

MA Nasy-Mut Candi Cetak Penulis Melalui Mimbar Akademik

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:00 WIB

Pastikan Pelayanan Kesehatan Maksimal, Mulyadi Pimpin Komisi IV DPRD Sumenep Sidak Puskesmas

Selasa, 7 Januari 2025 - 17:00 WIB

Atas Perintah Bupati Fauzi, Sekda Edy Tinjau Dapur Makan Gratis Program Presiden Prabowo

Kamis, 2 Januari 2025 - 10:19 WIB

Perintah Bupati Sumenep di Tahun 2025

Rabu, 1 Januari 2025 - 07:00 WIB

Kabag Prokopim: Terimakasih Mendukung Sumenep Raih Banyak Prestasi Selama 2024

Berita Terbaru

MA Nasy-Mut Candi Cetak Penulis Melalui Mimbar Akademik, Minggu 12/1/2025 (Foto: ist/nolesa.com)

Pendidikan

MA Nasy-Mut Candi Cetak Penulis Melalui Mimbar Akademik

Minggu, 12 Jan 2025 - 20:59 WIB

Mimbar

Akhir dari Presidensial Threshold

Selasa, 7 Jan 2025 - 05:10 WIB

Sekretaris BPBD Kabupaten Sumenep, Abd. Kadir (Foto: dok. pribadi)

Opini

Melibatkan Tuhan, Catatan Awal Tahun 2025

Kamis, 2 Jan 2025 - 20:23 WIB